Prabowo-Gibran Bakal Untung, Pendukung Ganjar Diyakini Bisa Pecah Menurut Pengamat

- 1 November 2023, 11:51 WIB
Ketua KPU Hasyim Asy'ari (tengah) menerima berkas pendaftaran pencalonan dari pasangan bakal calon presiden dan wakil presiden Prabowo Subianto (kiri) dan Gibran Rakabuming Raka (kanan) di Kantor KPU Pusat, Jakarta pada Rabu, 25 Oktober 2023.
Ketua KPU Hasyim Asy'ari (tengah) menerima berkas pendaftaran pencalonan dari pasangan bakal calon presiden dan wakil presiden Prabowo Subianto (kiri) dan Gibran Rakabuming Raka (kanan) di Kantor KPU Pusat, Jakarta pada Rabu, 25 Oktober 2023. /Antara/Sigid Kurniawan/

Baca Juga: Saingan Berat! Dukungan Ganjar Potensial Pecah oleh Paslon Prabowo-Gibran

"Itu akan menjadi pertarungannya antara PDIP dengan relawannya Jokowi, dan itu akan seru di sana," kata Singgih.

Diketahui, Gibran sangat bagus untuk mengoptimalkan kekuatan Prabowo sehingga bisa menghadapi Ganjar, mengingat memiliki irisan pendukung yang sama.

Hal ini, membuat Gibran kompeten untuk bertarung di wilayah tengah dan timur Pulau Jawa. Serta memungkinkan bisa meraih kemenangan di Pilpres 2024.

"Jadi nanti biarkan Gibran yang masuk, karena akan lebih optimal jika Gibran yang bertarung dengan Ganjar," ujarnya.

Masa kampanye pemilu akan berlangsung mulai 28 November 2023 hingga 10 Februari 2024. Serta pemungutan suara dilakukan pada 14 Februari 2024.***

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah