Rekrutmen Volunteer FIFA U-20 World Cup Indonesia 2023 Dibuka, Simak Cara Daftar dan Persyaratan Lengkapnya

- 6 Desember 2022, 17:14 WIB
FIFA membuka kesempatan bagi muda mudi untuk menjadi volunteer atau realawan U-20 World Cup Indonesia 20223.
FIFA membuka kesempatan bagi muda mudi untuk menjadi volunteer atau realawan U-20 World Cup Indonesia 20223. /FIFA U-20 World Cup Indonesia 2023

PR TASIKMALAYA - Rekrutmen untuk menjadi volunteer FIFA U-20 World Cup Indonesia 2023 telah resmi dibuka.

FIFA saat ini telah membuka peluang menjadi volunteer untuk Piala Dunia U-20 Indonesia 2023.

Piala Dunia U-20 tahun 2023 yang diselenggarakan dua tahun sekali ini akan digelar di Indonesia.

Informasi FIFA U-20 World Cup Indonesia 2023 dijadwalkan berlangsung pada 20 Mei hingga 11 Juni 2023.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Sagitarius dan Aquarius Edisi Rabu 7 Desember 2022: Refleksi Diri, Bertemu Orang Penting

Saat ini pendaftaran untuk rekrutmen volunteer FIFA U-20 World Cup Indonesia 2023 telah dibuka.

Batas Pendaftaran ditutup sampai 5 Februari 2023.

Berikut persyaratan lengkapnya volunteer FIFA U-20 World Cup Indonesia 2023:

1. Usia minimal 18 tahun terhitung pada 20 Maret 2023

Baca Juga: Tes IQ: Kalau Kamu Teliti Pasti Bisa Menemukan 3 Perbedaan pada Gambar Ini dalam Waktu Singkat, Buktikan!

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: FIFA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x