Dian Sastro Ikuti Kampanye Kebaya Goes to UNESCO, Ini Sejarah Lengkap Kebaya!

- 29 Oktober 2022, 17:03 WIB
Ilustrasi. Kenali lebih detail mengenai sejarah kebaya.
Ilustrasi. Kenali lebih detail mengenai sejarah kebaya. /Pixabay/Deddy_Sunarto/

Baca Juga: 3 Alasan Aokiji Gabung Bajak Laut Blackbeard di Saga Terakhir One Piece, Ada Misi Pribadi?

Saat itu masyarakat membuat semacam outer, berupa kain yang tipis guna menutup bagian belakang tubuh, bahu dan kedua lengan.

Pemakaian kebaya sejak zaman dahulu, tercantum dalam catatan resmi bangsa Portugis saat pertama kali mereka mendarat di negara Indonesia.

Catatan itu menjelaskan bahwa kebaya merupakan pakaian kaum wanita di Indonesia saat abad ke-15 hingga 16.

Selanjutnya, catatan tersebut menyebutkan bahwa kebaya hanya dipakai oleh priyayi, kaum bangsawan.

Baca Juga: Mengenal Istilah Climate Anxiety: Ketakutan Akibat Malapetaka Perubahan Iklim

Namun seiring berjalannya waktu, lalu kebaya banyak dipakai oleh masyarakat pribumi termasuk oleh sang isteri petani yang memakai kebaya dari kain tipis dan mengaitkan bagian depan menggunakan peniti.

2. Kebaya termasuk kedalam ciri khas daerah Jawa Barat

Pakaian adat menjadi salah satu ciri khas bagi suatu daerah.

Hampir semua daerah mempunyai pakaian adat bertimbal dengan khasnya.

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah