Bukti-bukti ini Sebut Putri Candrawathi Diduga Alami Kekerasan Seksual, Apa Saja?

- 24 Oktober 2022, 13:46 WIB
Febri Diansyah mengungkapkan dugaan tindak kekerasan seksual yang dialami Putri Candrawathi oleh Brigadir J.*
Febri Diansyah mengungkapkan dugaan tindak kekerasan seksual yang dialami Putri Candrawathi oleh Brigadir J.* /PMJ News

Ketiga: Putri Candrawathi dan Ferdy Sambo konsisten atas terjadinya kekerasan seksual yang tidak diduga serta tidak dikehendakinya

Keempat: Keterangan Susi dan Kuat Maruf yang menemukan Putri Candrawathi di rumah Magelang dengan kondisi tidak berdaya

"Keterangan Korban Kekerasan Seksual yaitu Terdakwa PUTRI CANDRAWATHI yang telah disampaikan dalam BAP tanggal 26 Agustus 2022.

"Dan bukti kedua, hasil pemeriksaan psikologi forensik Nomor: 056/E/HPPF/APSIFOR /IX/2022 tertanggal 6 September 2022," kata Febri.

Baca Juga: Tes Psikologi: Bentuk Hidung Ini Hanya Dimiliki Orang Kuat! Seperti Apakah Kepribadian Anda?

"Ditemukan adanya kondisi psikologis yang buruk pada Putri Candrawathi berupa simtom Depresi dan reaksi trauma yang akut.

"Bahwa ditemukan dari integrasi hasil tes tidak ada indikasi ke arah malingering (tidak melebih-lebihkan kondisi psikologis yang dialami)," terus Febri.

"Bukti ke-4, bukti petunjuk atau bukti tidak langsung (circumstantial evidence) yang pada pokoknya membuktikan adanya kondisi Bu Putri Candrawathi ditemukan dalam keadaan tidak berdaya di depan kamar mandi lantai 2 rumah Magelang oleh saksi Susi dan saksi Kuat Maruf," tandasnya.

Sebelumnya, proses lanjutan sidang Putri Candrawathi akan dilakukan pada Rabu, 26 Oktober 2022.

Baca Juga: 5 Judul Drakor Slump yang Mungkin Dilewatkan Penonton

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah