PKB dan PAN Pengusul Penundaan Pemilu 2024, Ulil: Mengorbankan Partai Kecil yang Pro-Pemerintah?

- 4 Maret 2022, 10:03 WIB
Ulil Abshar-Abdalla turut menyoroti perihal partai pengusulan penundaan Pemilu 2024 mendatang.
Ulil Abshar-Abdalla turut menyoroti perihal partai pengusulan penundaan Pemilu 2024 mendatang. /Instagram/@ulil99

 

PR TASIKMALAYA - Aktivis Jaringan Islam Liberal (JIL) Uli Abshar-Abdalla mempertanyakan partai pengusulan penundaan Pemilu 2024.

Ulil Abshar-Abdalla mempertanyakan kenapa PKB dan PAN menjadi partai yang menyampaikan usulan penundaan Pemilu 2024.

Menurut Ulil Abshar-Abdalla, apakah hal itu sebagai upaya untuk mengorbankan PKB dan PAN.

Hal itu disampaikan Ulil Abshar-Abdalla melalui cuitan di akun Twitter pribadinya @ulil pada Kamis, 4 Maret 2022.

Baca Juga: Ikatan Cinta 4 Maret 2022:Kandungan Andin Terancam Tak Selamat, Bagaimana Nasib Balon Biru?

"PKB dan PAN disuruh ngomong pertama penundaan Pemilu 2024. PDIP tidak," cuitnya.

"Maksudnya ini apa? Mengorbankan partai kecil yang pro-pemerintah?" sambungnya sperti dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com.

Sehinga ia menilai bahwa usulan PKB dan PAN terkait penundaan Pemilu 2024 tidak mungkin dilakukan apabila tidak ada yang menyuruh mereka.

Oleh karena itu, ia menganggap PKB dan PAN hanya menjadi korban dalam wacana penundaan Pemilu 2024 tersebut.

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: Twitter @ulil


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x