Beradu Nasib, Jual Emas Jadi Alternatif Warga Palembang Bertahan Hidup

- 5 Mei 2020, 10:30 WIB
ILUSTRASI emas
ILUSTRASI emas /PIXABAY/

"Saya berharap kondisi ini bisa segera berakhir sehingga usaha saya dan aktivitas warga Palembang berjalan normal kembali," ujarnya.

Sementara Riko, salah seorang pedagang emas di Palembang menjelaskan, dalam kondisi sulit sekarang ini, warga yang berkunjung ke tokonya lebih banyak menjual dari pada yang membeli emas.

Baca Juga: Mitos atau Fakta: Pakaian Jadi Tempat Virus Corona Bersarang dalam Waktu yang Lama

Warga memanfaatkan momentum sekarang ini menjual emas didukung juga kondisi harga emas cukup tinggi.

"Harga perhiasan emas kadar 24 karat berada pada angka Rp 4,5 juta per suku setara 6,7 gram, padahal sebelumnya berada pada posisi harga 4,2 juta per suku," ujar pedagang emas.***

Halaman:

Editor: Suci Nurzannah Efendi

Sumber: Permenpan RB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x