11 Barang yang Perlu Ada di Dalam Tas Siaga Bencana, dari Surat Penting hingga Peluit

- 9 Januari 2020, 07:21 WIB
Foto seorang wanita menggendong tas.
Foto seorang wanita menggendong tas. /Pixabay/ Pexels

Gunakanlah alat bantu pernafasan untuk menyaring udara kotor agar terhindar dari paparan penyakit yang menular.

Baca Juga: Hanya Dibangun dalam 6 Hari, Jembatan Gantung Maribaya di Pakenjeng Diresmikan

10. Alat bantu penerangan

Bawalah senter, headlamp, korek api, lilin, dan sebagainya untuk menunjang pencahayaan.

11. Peluit

Gunakanlah peluit sebagai alat bantu meminta pertolongan pada saat situasi darurat.

Tas Siaga Bencana hanya diisi tergantung kebutuhan sehingga barang yang kemungkinan tidak akan dipakai, sebaiknya jangan dimasukkan.***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: BNPB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah