Bantuan Kuota Internet Bulan Desember dari Kemendikbudristek Untuk Berbagai Jenjang

- 11 Desember 2021, 18:54 WIB
Tambahan bantuan kuota internet Desember dari Kemendikbudristek kali ini akan berlaku untuk 30 hari sejak kuota diterima.
Tambahan bantuan kuota internet Desember dari Kemendikbudristek kali ini akan berlaku untuk 30 hari sejak kuota diterima. /Freepik/

PR TASIKMALAYA - Kementrian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) melalui unggahannya di instagram kembali menyalurkan bantuan kuota internet.

Kemendikbudristek salurkan bantuan kuota internet untuk bulan Desember ini.

Tambahan bantuan kuota internet Desember dari Kemendikbudristek kali ini akan berlaku untuk 30 hari sejak kuota diterima.

Kemendikbudristek menyatakan bahwa adanya penyaluran bantuan kuota internet kali ini didasari penerapan kebijakan PPKM.

Baca Juga: Sinopsis Film Ad Astra dan Fury, Brad Pitt Jadi Astronot hingga Prajurit Penantang Nazi

Dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari unggahan instagram @kemdikbud.ri, pada 11 Desember 2021, Berikut informasi pemberian bantuan kuota internet untuk bulan Desember 2021.

Tambahan bantuan kuota internet periode Desember 2021:

a. Pembagian besaran kuota

Baca Juga: Kate Middleton dan Pangeran William Tak Membawa Ketiga Anaknya ke Konser Natal, Ternyata Ini Alasannya

1. Untuk PAUD yaitu 3 GB per bulan

2. SD sampai SMA yaitu 4 GB per bulan

3. Mahasiswa, Dosen serta Guru yaitu 5 GB per bulan.

Baca Juga: Inilah 3 Skill Sederhana Wanita yang Buat Pria Tertarik dan Jatuh Cinta

b. Penyaluran Kuota akan dilakukan mulai tanggal 11 Desember sampai 15 Desember 2021

c. Masa berlaku bantuan kuota tersebut yakni 30 hari sejak kuota diterima.

d. Hasil verifikasi dan validasi nomor ponsel disampaikan oleh operator seluler kepada satuan pendidikan melalui aplikasi.

Baca Juga: Gong Hyo Jin dan Gong Yoo Kesal soal Berita Pernikahan Sahabatnya, Ternyata Ini Dalangnya

Berikut link hasil verifikasi nomor :

1.Untuk PAUD dan jenjang pendidikan dasar dan menengah

KLIK DISINI

2. Untuk jenjang Pendidikan Tinggi:

KLIK DISINI

Baca Juga: Tes Kepribadian: Bentuk Tangan Memengaruhi Karakter Anda, Salah Satunya Emosional

Kuota bantuan yang didapatkan, dapat digunakan untuk sarana pembelajaran daring yang saat ini masih dilakukan di berbagai jenjang pendidikan dari mulai dasar hingga tinggi.***

Editor: Tita Salsabila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x