7 Hal yang Tidak Boleh Disebar Sembarangan di Media Sosial, Nomor 2 Krusial

- 28 November 2021, 19:24 WIB
Ilustrasi dokumen. Inilah beberapa hal yang tidak boleh semabrangan disebar di media sosial.
Ilustrasi dokumen. Inilah beberapa hal yang tidak boleh semabrangan disebar di media sosial. /Unsplash/Markus Spiske

Baca Juga: Prediksi AS Roma vs Torino di Serie A, 28 November 2021: Tammy Abraham Kembali Jadi Andalan Giallorossi

Sebab hal tersebut sangat krusial sekali dan bisa menjadi masalah bila dianggap sepele.

  1. Dokumen Rahasia Perusahaan

Apabila informasi tersebut bukan milik sendiri, maka Anda tidak mempunyai hak untuk membagikannya.

Sebab hal tersebut termasuk tindak kejahatan yang ada hukumnya dan sanksi yang harus diterima.

Baca Juga: Jelang Big Match Chelsea vs Manchester United di Liga Inggris, Berikut Data Pertandingan Terakhir untuk Kedua

  1. Hasil Karya Orang

Jangan pernah menyebarkan foto hasil karya orang atau sengaja mengambil foto hasil karya orang dan disebarkan di laman media sosial.

Sebab hal tersebut merupakan bentuk dari tindak pelanggaran hak cipta orang yang harus mendapatkan izin dari pemilik aslinya.

Demikianlah hal-hal yang harus dijaga dan tidak boleh disebarkan di media sosial.

 

Jangan sampai menjadi penyesalan dan membuat susah diri sendiri. Yuk, jaga dokumen dan informasi diri dari orang-orang yang tidak bertanggung jawab!***

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: Instagram @indonesiabaik.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x