Kabar Baik, Obat Covid-19 Molnupiravir Kemungkinan Didatangkan ke Indonesia pada Akhir Tahun 2021

- 29 Oktober 2021, 15:50 WIB
Ilustrasi. Obat Covid-19 Molnupiravir kemungkinan didatangkan ke Indonesia pada akhir tahun.
Ilustrasi. Obat Covid-19 Molnupiravir kemungkinan didatangkan ke Indonesia pada akhir tahun. /Merck&Co.Inc/HO via Reuters

PR TASIKMALAYA - Pemerintah selalu berusaha untuk mencari obat Covid-19 yang ampuh untuk warganya.

Budi Gunadi selaku Menteri Kesehatan (Menkes), menyampaikan berita gembira mengenai obat Covid-19 untuk warga Indonesia.

Molnupiravir atau obat antivirus salah satu obat yang diproduksi oleh Amerika Serikat akan diterima Indonesia pada akhir tahun ini.

Baca Juga: WHO Butuhkan Rp3 Triliun untuk Penanganan Covid-19 Selama Setahun ke Depan!

"Kami sudah sampai ke tahap finalisasi dari agreement agar Indonesia bisa mengadakan tablet Molnupiravir diusahakan akhir tahun ini," kata Budi dalam konferensi pers daring pada Senin 25 Oktober 2021.

Dikutip oleh PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari situs Indonesia.go.id pada 29 Oktober 2021 pemerintah serius dengan rencana ini.

Molnupiravir sendiri awalnya dikembangkan di Emory University, Amerika Serikat.

Baca Juga: Simak Cara Menghilangkan Ketombe dengan 5 Masker Rambut Bawang Putih yang Mudah dan Praktis!

Adapun tujuannya adalah untuk mengobati influenza.

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: indonesia.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x