Geram pada Oposisi Tak Bisa Mewakili Rakyat, Fahri Hamzah: Mereka Perkakas dan Harta Benda Partai

- 2 September 2021, 14:41 WIB
Politisi Partai Gelora Fahri Hamzah mengaku geram dengan sikap partai opisisi yang dinilainya tidak bisa mewakili rakyat.*
Politisi Partai Gelora Fahri Hamzah mengaku geram dengan sikap partai opisisi yang dinilainya tidak bisa mewakili rakyat.* /Twitter/@Fahrihamzah

PR TASIKMALAYA – Politisi Partai Gelora Fahri Hamzah dibuat geram dengan sikap partai oposisi yang dianggap tidak bisa mewakili rakyat.

Bahkan, Fahri Hamzah menilai jika partai oposisi ini diisi oleh orang-orang yang penakut.

Selain itu, dengan tegas Fahri Hamzah menyatakan jika orang-orang oposisi ini perkakas dan harta benda partai.

Baca Juga: Ayah Vicky Prasetyo Meninggal Dunia, Sederet Artis dari Raffi Ahmad hingga Sule Sampaikan Belasungkawa

Kegeraman ini diungkapkan Fahri Hamzah dalam cuitan Twitter @Fahrihamzah pada Rabu, 1 September 2021.

“Mereka nggak bisa mewakili rakyat yang merdeka,” ujar Fahri Hamzah sebagaimana dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com.

“Mereka ini perkakas dan harta benda partai,” tambahnya.

Baca Juga: Belum Genap Satu Bulan Kepergian Calon Buah Hati, Kini Ayah Vicky Prasetyo Meninggal Dunia

Sebelumnya, Fahri Hamzah juga menjelaskan jika penyebab oposisi bersikap penakut ini karena terlalu banyak beban dari partai.

Maka dari itu, Fahri Hamzah sudah menyimpulkan jika oposisi ini penakut.

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Twitter @Fahrihamzah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x