Pengurus Masjid di Bekasi yang Larang Warga Bermasker Minta Maaf, Teddy Gusnaidi: Hukum Harus Dilanjutkan

- 3 Mei 2021, 14:20 WIB
 Teddy Gusnaidi menanggapi pengurus masjid yang melarang warga untuk mengenakan masker dan menyebutkan hukum harus terus dilanjutkan
Teddy Gusnaidi menanggapi pengurus masjid yang melarang warga untuk mengenakan masker dan menyebutkan hukum harus terus dilanjutkan /Twitter.com/@TeddyGusnaidi.

Maka tidak cukup hanya dengan meminta maaf kepada warga.

Kalau kasus yang kedua, nggak ada urusan dengan warga tersebut,” kata Teddy Gusnaidi seperti dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Twitter @TeddyGusnaidi.

Baca Juga: Ceritakan Sensasi Efek ‘Ngelem’, Sule: Halusinasi Dipanggil Perempuan Idaman Ternyata Ibu Sendiri

Sehingga proses hukum harus dilanjutkan,” tambahnya.

Sebelumnya Teddy Gusnaidi menjelaskan perbedaan kasus yang dilakukan pengurus masjid.

Ini ada dua kasus,” ujar Teddy Gusnaidi.

Baca Juga: Penasaran Darimana Dispatch Dapatkan Gosip Artis Korea? Ini Kemungkinan Jawabannya

Yang pertama perbuatan pengurus masjid itu ke warga dan yang kedua, pelanggaran prokes,” tambahnya.

Seperti dijelaskan sebelumnya politisi Partai Keadilan dan Persatuan Indonesia (PKPI).

Kasus yang pertama, jika sudah dimaafkan oleh warga tersebut maka selesai,” ucap Teddy Gusnaidi.

Halaman:

Editor: Tita Salsabila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x