AHY Perkuat Partai Demokrat, Undang 6 Tokoh Agama untuk Doakan Demokrasi

- 12 Maret 2021, 19:55 WIB
 Ketum Partai Demokrat Doa Bersama 6 Tokoh Agama.*/
Ketum Partai Demokrat Doa Bersama 6 Tokoh Agama.*/ / twitter.com/ @PDemokrat

Untuk menghilangkan segala asumsi, menyatukan visi dan meneguhkan hati dan pikiran kita demi membangun negeri ini,” ujar Partai Demokrat.

Seusai berdoa bersama, Ketum AHY menyempatkan untuk berdiskusi dengan enam tokoh agama tentang kondisi yang sedang dialami oleh Partai Demokrat.

Baca Juga: Tanggapi Aparat Desa Maki Guru di Sukabumi Soal Jalan Rusak, Dewi Tanjung: Kenapa Panik?

Terima kasih kepada KH. Syaeful Bahri, Pdt. Nus Reimas, Pater Stefanus Rehi Mete, Pinandita I Gde Suparta Putra, Gunabhadra Mahasthavira,” kata Partai Demokrat.

Dan Ws. Liem Liliang Lontoh sebagai perwakilan Tokoh Lintas Agama yang sudah terlibat dalam berdoa bersama di kantor DPP Partai Demokrat,” tambahnya.

Partai Demokrat juga menjelaskan bahwa pihaknya telah mendapat dukungan moril dan doa.

Baca Juga: Tinjau Proses Pengerjaan LRT Jabodetabek, Said Aqil Pastikan Beroperasi Juli 2022

InsyaAllah, dengan semakin banyaknya dukungan moril dan doa dari teman-teman semua,” ucap Partai Demokrat.

Semakin membuat kami optimis untuk menyuarakan suara-suara kebenaran dan keadilan di negeri ini,” tambahnya.

 

Halaman:

Editor: Tita Salsabila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah