Rocky Gerung Sebut Presiden Jokowi Ikut Bertanggung Jawab Soal Banjir Jakarta

- 21 Februari 2021, 21:30 WIB
Rocky Gerung menyebut Presiden Jokowi memiliki tanggung jawab soal banjir DKI Jakarta.*
Rocky Gerung menyebut Presiden Jokowi memiliki tanggung jawab soal banjir DKI Jakarta.* /Kolase Instagram.com/@Jokowi, @Rockygerung

“Jadi politik balas dendam selalu cari pada saat musibah, jadi buat apa masuk politik kalau hanya mengukur siapa yang paling buruk menangani Jakarta,” sambungnya.

Rocky Gerung pun nampak mengingatkan apa yang diucapkan Presiden Jokowi sebelum menjabat menjadi Presiden.

Baca Juga: Tanggapi Isu Pelaporan Rocky Gerung soal Kritik Jokowi, Refly Harun: dalam Konteks ini Dia Sangat Cerdas 

Pada saat itu Presiden Jokowi pernah menuturkan bahwa tidak akan ada banjir jika dirinya menjabat sebagai Presiden Republik Indonesia.

“Padahal orang mengingat Presiden justru bertanggung jawab kenapa Jakarta hari ini masih banjir, padahal dia sendiri yang bilang kalau dia Presiden Jakarta tidak banjir,” jelas Rocky Gerung.

Sebagai informasi, saat ini beberapa wilayah DKI Jakarta direndam banjir karena curah hujan yang sangat besar.

Baca Juga: Dianggap Menghina Presiden Jokowi, Rocky Gerung: Saya Kebanjiran Caci Maki dari Cebong-cebong

Berikut titik yang sempat terendam banjir:

Kebayoran Lama, Jakarta Selatan, dengan ketinggian air 31 hingga 70 cm, Kecamatan Tebet, Jakarta Selatan, juga terendam banjir dengan ketinggian 31 hingga 70 cm.

Kelurahan Kampung Melayu, Kecamatan Jatinegara, Jakarta Timur, setinggi 71 hingga 150 cm, Pondok Bambu, Jakarta Timur RW 3, RW 4, dan RW 7 Kelurahan Pondok Bambu, Kecamatan Duren Sawit, Jakarta Timur, terendam banjir dengan ketinggian 31 hingga 70 cm.

Halaman:

Editor: Asri Sulistyowati

Sumber: Youtube Rocky Gerung


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x