Selain Hari Lahir Pancasila dan Idul Adha, Intip Daftar Hari Besar Nasional dan Internasional Bulan Juni 2023

26 Mei 2023, 12:35 WIB
Ilustrasi hari besar nasional dan internasional Juni 2023. /Pexels/Towfiqu barbhuiya/

PR TASIKMALAYA - Ada peringatan Hari Lahir Pancasila salah satunya, catat dan ingat daftar hari besar nasional dan internasional di bulan Juni 2023.

Selain Hari Lahir Pancasila dan Idul Adha, Juni 2023 akan dipenuhi dengan berbagai peringatan hari besar nasional dan internasional.

Jika hari besar nasional di bulan Juni 2023 salah satunya Hari Lahir Pancasila, peringatan hari besar internasional yaitu Hari Peduli Korban Penyiksaan Internasional.

Banyak momentum peringatan penting hari besar nasional dan internasional yang akan terjadi dibulan Juni 2023. Berikut adalah daftar lengkapnya.

Baca Juga: Daftar Hari Besar Nasional, Tanggal Merah dan Cuti Bersama Bulan Juni 2023, Salah Satunya Hari Lahir Pancasila

Daftar Hari Besar Nasional dan Internasional

- 1 Juni: Hari Lahir Pancasila, Hari Susu Sedunia, Hari Anak Sedunia

- 3 Juni: Hari Pasar Modal Indonesia

- 4 Juni: Hari Anak Korban Perang Internasional

- 5 Juni: Hari Lingkungan Hidup Sedunia

Baca Juga: Daftar Hari Besar Nasional dan Internasional serta Cuti Bersama di Bulan Mei 2023

- 14 Juni: Hari Donor Darah Sedunia

- 17 Juni: Hari Dermaga Nasional, Hari Penanggulangan Degradasi Lahan dan Kekeringan Sedunia

- 21 Juni: Hari Musik Dunia, Hari Krida Pertanian

- 22 Juni: Hari Ulang Tahun Kota Jakarta

- 23 Juni: Hari Konvensi Bonn

Baca Juga: Daftar Tanggal Merah dan Hari Besar Nasional di Bulan Mei 2023, Salah Satunya Hari Buruh

- 24 Juni: Hari Bidan Nasional

- 26 Juni: Hari Peduli Korban Penyiksaan Internasional, Hari Antinarkoba Internasional

- 29 Juni: Hari Keluarga Nasional

Disamping peringatan hari besar nasional dan internasional, total ada empat tanggal merah dan cuti bersama di bulan Juni 2023, berikut daftarnya.

Baca Juga: 3 September Hari Apa? Berikut Daftar Hari Besar Nasional pada Bulan September 2022

- 1 Juni 2023: Hari Lahir Pancasila

- 2 Juni 2023: Cuti Bersama Hari Raya Waisak

- 4 Juni 2023: Hari Raya Waisak bertepatan pada hari Minggu

- 29 Juni 2023: Hari Raya Idul Adha.***

Editor: Thytha Surya Swastika

Tags

Terkini

Terpopuler