Pj Wali Kota Tasikmalaya Tinjau Longsor Jembatan Jagal, Instruksikan Hal Ini ke Dinas PUTR

- 25 November 2022, 12:10 WIB
Pj Wali Kota Tasikmalaya, Cheka Virgowansyah meninjau titik longsor di Jembatan Jagal.
Pj Wali Kota Tasikmalaya, Cheka Virgowansyah meninjau titik longsor di Jembatan Jagal. /Kominfo Pemkot Tasikmalaya

Baca Juga: Reborn Rich Episode 4: Jadwal Tayang, Preview, dan Link Nonton Sub Indo

Sejumlah bahan bangunan saat itu mengalami kenaikan sehingga anggarannya pun mengalami penyesuaian.

"Namun terjadi kenaikan harga untuk sejumlah bahan bangunan hingga dinaikan menjadi Rp400 juta," ungkapnya.

Lebih lanjut, Wenda mengungkapkan bahwa dalam perbaikan jembatan tersebut melibatkan konsultan.

Perbaikan jembatan tersebut terkait pancangan batu yang berada di bawah.

Baca Juga: Kasus Gagal Ginjal Akut: Bareskrim Polri Lakukan Pencekalan pada Pemilik CV Samudera Chemical

"Dengan begitu jika ada arus sungai naik tidak terlalu mengganggu pada pekerjaan," jelasnya.

Proses perbaikan Jembatan Jagal direncanakan dilakukan dalam tiga tahap.

"Prosesnya memang ada tiga langkah di bawahnya dulu, tidak langsung ke atas," ungkapnya.

Strukturnya sendiri tidak diubah, hanya perbaikannya saja.

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: Kabar Priangan Kominfo Pemkot Tasikmalaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x