Dinkes Kota Tasikmalaya Adakan Vaksinasi Covid-19 Pfizer: Berikut Persyaratan dan Link Pendaftarannya

- 30 Oktober 2021, 17:20 WIB
Ilustrasi. Dinkes Kota Tasikmalaya adakan vaksinasi Pfizer dosis pertama.
Ilustrasi. Dinkes Kota Tasikmalaya adakan vaksinasi Pfizer dosis pertama. /PIXABAY/torstensimon

PR TASIKMALAYA - Dinas Kesehatan Tasikmalaya akan mengadakan penyuntikan dosis pertama vaksin Covid-19 jenis Pfizer.

Vaksin Pfizer disediakan khusus untuk yang belum pernah menerima jenis vaksin apapun sebelumnya.

Dosis pertama tersebut tersedia untuk 1000 orang dan 500 orang khusus untuk masyarakat ber KTP Kota Tasikmalaya.

Baca Juga: Akui Sering Bertemu Ariel NOAH, Luna Maya Singgung Masa Lalu Kelam dengan sang Mantan: Dulu Masih Emosi

Dikutip dari Instagram @kominfo_pemkot_tsm, berikut jadwal dan persyaratan vaksinasi Covid-19 jenis Pfizer dosis pertama sebagai berikut:

Untuk jadwal vaksinasi dibagi menjadi dua hari, pertama dilaksanakan Rabu, 3 November 2021 dengan kuota 1000 orang.

Sedangkan untuk pelaksanaan vaksinasi kedua dilaksanakan Kamis, 4 November 2021 dengan kuota 500 orang.

Baca Juga: Choi Sung Bong Akui Palsukan Diagnosis Kanker, hingga Minta Maaf pada Pihak yang Sudah Simpati padanya

Vaksinasi dilakukan di Graha Asia (Asia Plaza) Tasikmalaya mulai pukul 09.00 sampai dengan 14.00 WIB.

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: Instagram @kominfo_pemkot_tsm


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x