Wacana Ganti Nama 'Jawa Barat', Kang Emil: Harus Disepakati oleh Tiga Budaya

- 15 Oktober 2020, 07:46 WIB
Ridwan Kamil Gubernur Provinsi Jawa Barat.
Ridwan Kamil Gubernur Provinsi Jawa Barat. /Instagram/ridwankamil

Menurutnya, Sunda bukan hanya mengenai etnis atau suku yang tinggal di Jawa bagian barat, namun sedianya sunda merupakan sebuah kawasan geografis yang istilahnya disebut Sunda Besar.

Baca Juga: Kunjungi Kota Depok, Ridwan Kamil Tinjau Drainase hingga Sosialisasikan 3M

Hal itu mencangkup wilayah Sumatera, Kalimantan dan Jawa, selain itu juga terdapat Sunda Kecil yang meliputi kawasan pulau Bali dan kepulauan Nusa Tenggara.

"Lalu ada Sunda Kecil yaitu Bali, Nusa Tenggara dan lain-lain, tapi dalam perjalanan sejarahnya menjadi etnisitas, nah kesepakatan ini belum semua orang paham jadi masih panjanglah," terangnya.

Kang Emil menjelaskan, yang dimaksud dengan Sunda Besar dan Sunda Kecil ialah Lempeng Sunda yang merupakan bagian dari Lempeng Tektonik Eurasia.

Baca Juga: Mahfud MD Buka-bukaan, Cerita soal SBY Menangis di Pesawat pada Tahun 2014

Yang saat ini secara administratif meliputi Kalimantan, Jawa, Sumatera, bahkan sebagian Thailand, Filipina, Malaysia, Brunei, Singapura, Kamboja dan Vietnam.***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x