Mau Cari Bakmi yang Enak di Bandung? Cobalah 3 Rekomendasi Bakmi dengan Topping yang Menggoda Selera

- 2 Juni 2024, 16:35 WIB
Ilustrasi Bakmi
Ilustrasi Bakmi /ist

PR TASIKMALAYA – Jika Anda ingin mencoba makan bakmi di Bandung, kami rekomendasikan 3 Bakmi yang enak dengan tekstur yang mengundang selera dan ada warna mie yang tidak seperti biasanya.

Ketika Anda pergi ke kota Bandung dan ingin makan bakmi, cobalah bakmi yang direkomendasikan di sini.

Bakmi dengan bumbu khasnya yang gurih, ditambah dengan topping yang berlimpah, dijamin Anda akan puas menikmatinya.

Berikut adalah rekomendasi bakmi enak yang ada di Bandung dan wajib dikunjungi.

Rekomendasi Bakmi di Bandung

1. Bakmie 96

Ilustrasi bakmi
Ilustrasi bakmi Pixabay

Anda ingin mencoba bakmi enak di Bandung ? Cobalah Bakmi 96. Dikutip dari @daymeninthesky, bakmi ini bisa menjadi bahan rekomendasi bagi Anda pecinta bakmi di Bandung.

Bakmi 96 ini mempunyai menu Bakmi Asin Komplit dengan harga Rp35.000, rasanya enak dan gurih, lalu ada Mie Manis Komplit dengan harga Rp35.000, dengan rasa manis dari kecap khas Bakmie 96.

Baca Juga: Jalan-jalan ke Bandung? Cek 3 Rekomendasi Warung Bakmi Enak di Kota Kembang yang Wajib Dikunjungi

Makanan pelengkapnya, bisa pesan menu Ayam Charsiu dengan harga Rp15.000. Bumbu ayamnya sangat wangi, membuat Anda tidak sabar untuk makan Ayam Charsiu ini.

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah