Komitmen Kapolda Jabar Soal Kasus Pembunuhan Ibu dan Anak di Subang: Kami Masih...

- 16 November 2021, 15:45 WIB
Kapolda Jabar yang baru dilantik, Irjen Suntana menegaskan bahwa pihaknya akan mengungkap kasus pembunuhan ibu dan anak di Subang.
Kapolda Jabar yang baru dilantik, Irjen Suntana menegaskan bahwa pihaknya akan mengungkap kasus pembunuhan ibu dan anak di Subang. /ANTARA/HO Humas Polda Jabar

PR TASIKMALAYA - Kepala Kepolisian Daerah Jawa Barat (Kapolda Jabar) yang baru, Inspektur Jenderal (Irjen) Suntana angkat bicara soal kasus pembunuhan ibu dan anak di Subang.

Suntana menyatakan bahwa pihaknya masih memerlukan waktu untuk mengungkap kasus pembunuhan ibu dan anak di Subang itu.

Selain itu, menurut Suntana, pengkapan kasus pembunuhan ibu dan anak di Subang memerlukan kehati-hatian.

Baca Juga: Ditanya Soal Vonis Hukuman yang Diberikan pada Sopir Vanessa Angel, Eko Patrio: Ada Sebab Akibat

"Kami masih memerlukan waktu," kata Suntana pada 15 November 2021, dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Antara.

Suntana meminta reserse untuk segera mengungkap kasus yang menjadi perhatian masyarakat itu.

"Tapi saya minta reserse untuk segera mengungkap," lanjutnya.

Baca Juga: Lagu 'Aku Harus Jujur' Kerispatih Buat Satu Indonesia Salah Paham, Badai Eks Personil Ungkap Rahasianya

Mengenai kasus pembunuhan ibu dan anak di Subang, pihaknya cukup berhati-hati.

Halaman:

Editor: Amila Yosalfa Fauziah

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah