80 Hari Lebih Kasus Pembunuhan Ibu dan Anak di Subang Belum Terungkap, Ahli Forensik Sebut Penyebabnya

- 8 November 2021, 06:45 WIB
Ilustrasi TKP, ahli forensik, dr. Sumy Hastry Purwanti menjelaskan terkait pemeriksaan autopsi korban pembunuhan ibu dan anak di Subang.
Ilustrasi TKP, ahli forensik, dr. Sumy Hastry Purwanti menjelaskan terkait pemeriksaan autopsi korban pembunuhan ibu dan anak di Subang. /ValynPi14/Pixabay

PR TASIKMALAYA - Kasus pembunuhan ibu dan anak di Subang hingga kini masih menjadi sorotan masyarakat.

Pasalnya, sudah 80 hari lebih sejak penyelidikan, polisi belum menetapkan tersangka kasus pembunuhan ibu dan anak di Subang itu.

Pusat Forensik Universitas Indonesia akhirnya mengundang ahli forensik dr. Sumy Hastry Purwanti untuk berbicara seputar kasus pembunuhan ibu dan anak di Subang.

Baca Juga: Cuitannya Soal Baby Gala Berbuntut Panjang, Ernest Prakasa Minta Maaf: Sudah Saya Hapus

Diketahui, dr. Sumy Hastry Purwanti merupakan salah satu dokter forensik yang bertugas dalam kasus pembunuhan tersebut.

Dalam kesempatan itu, dr. Sumy Hastry Purwanti mengatakan bahwa yang terjadi di Subang adalah kasus pembunuhan.

"Jelas ini korban pembunuhan karena meninggal tidak wajar," kata dr. Hastry pada 7 November 2021, dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Instagram @pusatforensikui.

Baca Juga: Simak! Berikut Ini Cara untuk Berhenti Menjadi Malas bagi Zodiak Libra, Pisces, Taurus, dan Cancer

dr. Hastry diminta bantuan teknisnya dalam kasus tersebut.

Halaman:

Editor: Amila Yosalfa Fauziah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x