Hoaks atau Fakta: Beredar Video Disebut Tampilkan Kerumunan Pemudik di Jalur Sukabumi-Cianjur

- 9 Mei 2021, 06:45 WIB
HOAKS - Beredar Video Disebut Tampilkan Kerumunan Pemudik di Jalur Sukabumi-Cianjur. Faktanya, video itu merupakan konten audio visual yang diunggah kembali oleh seseorang.*
HOAKS - Beredar Video Disebut Tampilkan Kerumunan Pemudik di Jalur Sukabumi-Cianjur. Faktanya, video itu merupakan konten audio visual yang diunggah kembali oleh seseorang.* /Instagram/@polres_subang

"Kalau dihitung di satu titik penyekatan lebih dari 20 kendaraan bernopol luar kota yang memaksakan diri untuk mudik,” kata Kepala Bagian Satuan Lalu Lintas Polres Cianjur, Iptu Yudistira pada Jumat, 7 Mei 2021.

Baca Juga: Tak Kuasa Menahan Tangis, Ridwan Kamil Peluk Atalia Praratya Setelah Bebas Covid-19

“Namun mereka kita kembalikan ke daerah asal karena tidak mengantongi surat keterangan bebas COVID-19 Antigen dan Surat Izin Keluar Masuk," ucap Yudistira lagi.

Kepadatan kendaraan pemudik yang melintas lewat Cianjur bercampur baur dengan kendaraan penduduk setempat yang berbelanja keperluan hari yang fitri.

Kepadatan itu terjadi di jalan raya Cianjur-Puncak, jalan raya Bandung-Cianjur, jalan Siliwangi, jalan Mangunsarkoro, dan kawasan By Pass Cianjur.***

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu

Sumber: Instagram @movreview ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah