Tanggapi Isu Hari Kiamat pada 21 Juni 2020, Astonom Arab: Masyarakat Harap Hati-Hati

- 20 Juni 2020, 10:02 WIB
Ilustrasi gerhana matahari cincin
Ilustrasi gerhana matahari cincin //Pixabay

PR TASIKMALAYA - 21 Juni 2020 diisukan akan menjadi hari akhir dunia.

Hal itu disarkan pada teori tentang perhitungan kalender maya yang menyebut bahwa kiamat akan terjadi pada 21 Juni 2020.

Kebetulan tanggal itu bertepatan dengan fenomena gerhana matahari cincin yang akan terjadi di sebagian wilayah di bumi.

Baca Juga: Taman Margasatwa Ragunan Kembali Buka, Warga Luar Jakarta Dilarang Masuk

Menanggapi hal ini, Hasan Al Hariri, CEO dari Grup Astronomi Dubai, telah memberikan komentarnya.

Ia mengaku tak setuju dengan teori kiamat tentang kalender Maya dan kehancuran dunia yang diprediksi bersamaan dengan gerhana matahari 21 Juni 2020 mendatang.

Menyingkirkan semua ketakutan seputar prediksi itu, ia kemudian memberikan pernyataannya.

Ia mengatakan bahwa pengetahuan sains itu perlu dihamai agar orang lebih bersyukur dan justru menjadikan fenomena alam sebagai sesuatu yang bisa dinikmati.

Baca Juga: Hoaks atau Fakta: Harga Uang Koin Rp 1.000 Berlogo Kelapa Sawit Bernilai Fantastis Puluhan Juta

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: Gulf News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x