Kasus Pertama Anjing Positif Covid-19 di Inggris Dikonfirmasi Terjadi Setelah Pemiliknya Menangkapnya

- 12 November 2021, 07:50 WIB
Ilustrasi - Kasus anjing pertama yang terinfeksi Covid-19 di Inggris yang dikonfirmasi setelah pemiliknya memegangnya.
Ilustrasi - Kasus anjing pertama yang terinfeksi Covid-19 di Inggris yang dikonfirmasi setelah pemiliknya memegangnya. /Pixabay/FerGalindo980

PR TASIKMALAYA – Baru-baru ini negara Inggris dihebohkan dengan munculnya kasus pertama anjing yang mengalami positif Covid-19.

Kasus pertama anjing positif Covid-19 ini dikonfirmasi terjadi setelah pemiliknya menangkapnya.

Saat ini anjing tersebut menjadi kasus yang pertama bahwa hewan ini dapat dipengaruhi oleh Covid-19 di Inggris.

Baca Juga: 30 Link Twibbon Hari Kesehatan Nasional 12 November 2021, Bisa Diunggah Gratis di Sini!

Dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Mirror, infeksi ini telah dikonfirmasi melalui tes di agensi Kesehatan Hewan dan Tumbuhan (APHA) di Laboratorium Weybrigde, Surrey, Minggu lalu.

“Tes yang dilakukan oleh Badan Kesehatan Hewan dan Tumbuhan telah mengkonfirmasi bahwa virus tersebut bertanggung jawab atas Covid-19 yang dideteksi pada anjing peliharaan di Inggris,” kata kepala petugas Christine Middlemiss.

Saat ini diyakini anjing tersebut sedang melakukan pemulihan di rumahnya setelah pemiliknya dinyatakan positif Covid-19.

Baca Juga: Rony Dozer 'Extravaganza' Meninggal Dunia Akibat Serangan Jantung, Keluarga Buka Suara

Para ahli berkata bahwa masih belum ada bukti kuat bahwa hewan tersebut ditularkan oleh pemiliknya atau mungkin hewannya lah yang menularkan sang pemiliknya.

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: Mirror


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah