Mantan Gubernur Carolina Selatan Nikki Haley Soroti Kesehatan Mental Politisi Tua AS

- 6 November 2021, 18:10 WIB
Mantan Gubernur Carolina Selatan, Nikki Haley menyoroti kesehatan mental sejumlah politisi tua Amerika Serikat (AS).*
Mantan Gubernur Carolina Selatan, Nikki Haley menyoroti kesehatan mental sejumlah politisi tua Amerika Serikat (AS).* /Foto: Instagram @nikkihaley/

"Kita benar-benar perlu melakukan percakapan bahwa anda ingin seseorang di atas usia tertentu dalam posisi kekuasaan," tuturnya.

Baca Juga: Ayah Vanessa Angel Sebut sang Anak Berubah Setahun Belakangan Ini: Dia Pengen Pergi Tapi...

"Entah itu DPR, Senat, Wakil Presiden, dan Presiden. Anda harus menjalani tes kognitif," lanjutnya.

Adapun Nikki Haley juga mengatakan bahwa pemimpin Amerika Serikat sejak awal tahun 1980 han, yakni yang terpilih yaitu usianya yang lebih tua dan semakin lebih tua.

Sementara, usia rata-rata anggota Kongres saat Ronald Reagan menjabat di tahun 1981, yaitu berusia 49,5 tahun.

Baca Juga: Bella Kuku Tanesia Hindangkan Makanan, Deddy Corbuzier Menjerit: Aku Nggak Mau Lihat

Dapat dibandingkan dengan Kongres Amerika Serikat yang ke 117 saat ini, yang rata - rata usianya berusia 59 tahunan.

"Dan sekarang mari kita hadapi itu, kita memiliki banyak orang dalam posisi kepemimpinan yang sudah tua," kata Nikki Haley.

Menurut Nikki Haley semakin tua akan semakin lebih bijaksana dan itu adalah sesuatu yang harus dibicarakan secara serius.

Baca Juga: Rocky Gerung Tanggapi Istri Luhut yang Diminta Tak Stres Soal Tudingan Bisnis PCR: Jadi...

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Your Tango


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah