Apa Bakat Terpendam Pangeran Philip yang Dikabarkan Cuma Satu-satunya di Seluruh Kerajaan Inggris?

- 17 Oktober 2021, 14:30 WIB
Pangeran Philip ternyata memiliki sebuah bakat terpendam yang menjadi satu-satunya di Kerajaan Inggris.
Pangeran Philip ternyata memiliki sebuah bakat terpendam yang menjadi satu-satunya di Kerajaan Inggris. /Alastair Grant/Pool via REUTERS/File Photo

PR TASIKMALAYA – Pangeran Philip merupakan salah satu sosok keluarga Kerajaan Inggris yang paling dicintai rakyat.

Selama 73 tahun, Pangeran Philip dikenal sebagai suami sekaligus pendamping dari Ratu Elizabeth II.

Bukan sekedar dikenal sebagai pendamping setia Ratu, Pangeran Philip juga terkenal akan sifatnya yang dilaporkan humoris dan apa adanya.

Baca Juga: Perjalanan Terjal Indonesia di Thomas Cup 2021, Diremehkan hingga Terancam Tak Lolos Grup Neraka

Lebih menariknya lagi, ternyata sang Adipati Edinburgh yang baru saja meninggal dunia di bulan April kemarin rupanya memiliki bakat luar biasa unik yang kabarnya cuma satu-satunya di Kerajaan Inggris.

Kira-kira, bakat terpendam apa yang dimiliki Pangeran Philip?

Dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari laman My London, Pangeran Philip sejak lama dikenal sebagai sosok yang gemar berkebun.

Baca Juga: MUA Bongkar Fakta Mengejutkan Soal Lesti Kejora yang Tiba-tiba Pingsan Usai Manggung, Begini Katanya

Kegemarannya ini membuat sang Ratu sekaligus istrinya menugaskan Pangeran Philip untuk jadi anggota Kerajan Inggris yang khusus memperhatikan sektor pertanian Inggris Raya.

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: My London


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x