Berikan Janji Palsu untuk Membantu Atasi Pandemi Covid-19, Amerika Serikat Dicap Mengerikan oleh Korea Utara!

- 12 Juli 2021, 17:45 WIB
Ilustrasi bendera Korea Utara dan AS. Korut tegas niat AS membantu atasi pandemi Covid-19 dan menyebutnya mengerikan.
Ilustrasi bendera Korea Utara dan AS. Korut tegas niat AS membantu atasi pandemi Covid-19 dan menyebutnya mengerikan. /Reuters/Jonathan Ernst

Baca Juga: Bahaya nan Langka: Terinfeksi Covid-19 Varian Alpha dan Beta, Wanita Belgia Ini Langsung Meninggal

Sayangnya tawaran bantuan dari Korea Selatan ini tidak ditanggapi pihak Korea Utara sama sekali.

Akan tetapi Korea Selatan tidak menyerah dan kementerian unifikasi yang bertugas siap untuk kembali mengirimi pesan ke Pyongyang di mana pusat pemerintahan Korea Utara berada.

Saat ini, Korea Selatan hanya berharap Pyongyang mau menerima tawaran dari mereka agar keamanan dan kesehatan dari kedua Korea bisa terjamin.

Di sisi lain, meski menolak tawaran Korea Selatan dan Amerika Serikat, Korea Utara diketahui sudah menerima bantuan kemanusiaan minimum dari Tiongkok dan Rusia untuk mengatasi pandemi Covid-19.***

Halaman:

Editor: Aliyah Bajrie

Sumber: Reuters


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah