Suka Minum Teh Jahe? Berikut Manfaat Positif yang Bisa Didapatkan

- 5 Juni 2024, 18:30 WIB
Teh Jahe sebagai minuman yang mampu meningkatkan kekebalan tubuh
Teh Jahe sebagai minuman yang mampu meningkatkan kekebalan tubuh /Pixabay

PR TASIKMALAYA - Pada tulisan ini akan memaparkan manfaat minum teh jahe bagi kesehatan. Pastikan kamu membaca sampai selesai.

Mengonsumsi teh jahe bisa dilakukan kapan saja, baik sebelum melakukan aktifitasi di pagi hari ataupun setelah melakukan aktifitas yang beragam pada sore maupun malam hari.

Diketahui ada manfaat yang bisa kamu rasakan saat minum teh jahe secara berkala. Baik untuk usia muda maupun yang sudah lanjut usia.

Berikut berbagai manfaat dari minum teh jahe secara berkala, sebagaimana dirangkum PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari ANTARA dibawah ini.

Baca Juga: Mengenal 3 Daerah dengan Hasil Panen Jahe Terbesar di Sumsel, Ogan Ilir di Peringkat Ketiga

Pertama

Minuman ini bisa menjadi alternatif bagi orang yang bermasalah saat perjalanan jauh. Ada kandungan yang ada di dalam jahe untuk mengatasi masalah pusing atau muntah.

Kedua

Bagi ibu hamil, minum teh jahe sangat efektif karena memiliki zat dan kandungan yang bagus. Hanya saja dibutuhkan penelitian lebih lanjut mengenai hal ini.

Ketiga

Jika kamu konsumsi teh jahe secara teratur, bisa terlindungi dari penyakit jantung. Sebab ada senyawa dari jahe yang bisa menurunkan tekanan darah hingga meningkatkan sirkulasi darah.

Baca Juga: Panen Melimpah, 4 Wilayah di Kab Sumendang Hasilkan Jahe hingga Ratusan Ribu Kg

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah