Sangat Indah, 7 Wisata Alam di Kabupaten Kuningan yang Cocok untuk Libur Lebaran

- 21 April 2023, 10:58 WIB
Ilustrasi telaga Nilem. Rekomendasi wisata di Kuningan, Jawa Barat.
Ilustrasi telaga Nilem. Rekomendasi wisata di Kuningan, Jawa Barat. /Instagram/@dony_omesh/

5. Kebun Raya Kuningan

Kebun Raya Kuningan dibangun di Desa Padabeunghar, Kecamatan Pasawahan, Kabupaten Kuningan.

Konsep wisata ini adalah kebun raya, yang didalamnya memiliki koleksi tumbuhan-tumbuhan khas dan langka. Berbentuk seperti undakan-undakan tanah, sangat cocok untuk yang ingin berwisata dengan tema tersebut.

6. Waduk Darma

Baca Juga: Biaya Kereta Cepat Jakarta-Bandung Bengkak, Wakil Ketua DPD RI Usulkan IKN Pindah ke Bandung

Waduk Darma terletak di Desa Jagara, Kecamatan Darma, Kabupaten Kuningan

Waduk Darma merupakan bendungan yang dibangun untuk keperluan irigasi. Dibangun pada masa penjajahan Belanda, sehingga memiliki nilai historis tersendiri. Sekarang waduk in telah disulap menjadi tempat wisata, dengan difasilitasi saung-saung dan perahu.

7. Talaga Nilem

Posisi Talaga Nilem Desa Kaduela, Kecamatan Pasawahan, Kabupaten Kuningan.

Baca Juga: Prediksi Chelsea vs Brighton pada 15 April 2023 di Liga Inggris

Di sini kita dapat berenang menyelami air telaga yang jernih. Warna kebiruan menjadi latar belakang telaga tersebut. Saking jernihnya, kita dapat melihat dasar telaga dari atas telaga.

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah