Inilah Manfaat Mengkonsumsi Sayur dan Buah Selama Ramadhan 2023

- 10 April 2023, 15:17 WIB
Ilustrasi buah-buahan. Kenali manfaat konsumsi buah dan sayu selama Ramadhan.
Ilustrasi buah-buahan. Kenali manfaat konsumsi buah dan sayu selama Ramadhan. /Pixabay/Silviarita/

PR TASIKMALAYA – Dalam menjalani puasa di Ramadhan 2023, berbagai konsumsi yang sehat tersedia untuk kebutuhan tubuh manusia. Termasuk konsumsi sayur dan buah secara berkala.

Seringkali konsumsi buah dan sayur selama Ramadhan 2023 secara teratur bisa menjaga nutrisi Anda selama menjalani aktivitas puasa di bulan suci tersebut. Tentu Anda suka membeli sayur dan buah di tempat tertentu.

Adapun manfaat sayur dan buah yang Anda konsumsi selama bulan Ramadhan 2023 sangat beragam. mulai dari jangka pendek hingga jangka panjang untuk tubuh manusia.

Inilah manfaat konsumsi sayur dan buah selama Ramadhan 2023, sebagaimana dirangkum dari PMJ News.

Baca Juga: MBTI: Jadi Kepribadian yang Langka, ini Rahasia Cinta Wanita INTJ yang Perlu Kamu Ketahui!

Pertama

Diketahui bahwa sayur dan buah dapat membuat Anda kenyang lebih lama. Ada kandungan serat dari dua makanan tersebut. Serta membantu menjaga nutrisi selama Ramadhan 2023.

Serat dapat membantu mengendalikan nafsu makan dan bisa berefek kenyang lebih lama. Disarankan Anda memakan buah dan sayur saat sahur.

Kedua

Baca Juga: Tes IQ: Mana yang Lebih Tidak Berbahaya? Tebak dengan Jenius dalam Waktu Singkat

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x