Kenali Apa itu Sinusitis Kronis, Penyakit yang Saat Ini Dialami Ashanty

- 11 Februari 2023, 16:27 WIB
Simak berikut penjelasan mengenai penyakit sinusitis kronis yang saat ini tengah dialami oleh Ashanty.
Simak berikut penjelasan mengenai penyakit sinusitis kronis yang saat ini tengah dialami oleh Ashanty. /Instagram/@ananghijau

Baca Juga: Tes IQ: Lihat Perbedaan di Antara Pasangan yang Bertengkar? Buktikan Anda Jenius dengan Menemukannya 

- Nyeri rahang dan gigi.

- Merasa mual.

- Batuk yang terasa lebih buruk pada malam hari.

- Bau mulut (halitosis).

Baca Juga: Tes IQ: Bisakah Kamu Temukan 3 Perbedaan pada Gambar Perawat Ini dalam 25 Detik? Buktikan Jika Kamu Cerdas

- Kelelahan.

Selain itu, penyebab paling umum dari sinusitis kronis ini ialah:

- Alergi, terutama demam atau alergi lingkungan (seperti serbuk sari atau bahan kimia). Hal ini dapat menyebabkan saluran hidung meradang.

- Pertumbuhan jaringan yang dikenal sebagai polip di dalam hidung. Dimana polip hidung dapat membuat seseorang sulit bernapas melalui hidung dan menyumbat sinus.

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah