Ketahui 4 Amalan Sunnah Menjelang Isra Miraj, Mendatangkan Pahala Luar Biasa

- 31 Januari 2023, 08:22 WIB
Berikut empat amalan sunnah yang bisa dikerjakan menjelang Isra Miraj di bulan Rajab yang mendatangkan pahala luar biasa.*
Berikut empat amalan sunnah yang bisa dikerjakan menjelang Isra Miraj di bulan Rajab yang mendatangkan pahala luar biasa.* /Pixabay/mohamed_hassan

PR TASIKMALAYA - Menjelang Isra Miraj, ada beberapa amalan sunnah yang perlu Anda ketahui. Momen menjelang Isra Miraj adalah momen yang baik untuk mencari ladang pahala di bulan Rajab.

Arti dari Isra Miraj tersebut memiliki makna yang luar biasa. Isra’ merupakan perjalanan malam hari dari Mekkah ke Baitul Maqdis (Palestina), sedangkan Mi’raj adalah naik ke langit, hingga ke langit ketujuh.

Sebagai muslim yang menganut agama Islam, tentu saja mencari ladang pahala adalah momen yang ditunggu-tunggu terutama amalan wajib dan amalan sunnah. Namun bila kita melaksanakan amalan di bulan Rajab ini, akan menjadi penambah ladang pahala bagi umat muslim.

Ada 4 amalan sunnah yang perlu Anda ketahui menjelang Isra Miraj yang jatuh pada 27 bulan Rajab, salah satunya adalah mendirikan sholat sunnah yang pahalanya ternyata sangat luar biasa.

Baca Juga: Ada Capricorn hingga Scorpio, 4 Zodiak Ini Disebut Astrologi Sering Berencana Jangka Panjang untuk Masa Depan

Simak 4 amalan sunnah menjelang Isra Miraj di bulan Rajab, sebagaimana dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari berbagai sumber.

Mendirikan solat sunnah

Amalan Sunnah bulan Rajab satu ini memiliki pahala yang luar biasa yakni mendirikan solat sunnah, amalan sunnah satu ini dianjurkan untuk dilakukan dan memiliki banyak pahala luar biasa.

Ketika menjelang hari Isra Miraj, saat malam Isra Mi'raj umat muslim dianjurkan untuk mendirikan sholat sunnah sebanyak 12 rakaat dengan dua rakaat dan salam.

Baca Juga: Kumpulan Gambar Bergerak Menyambut Hari Valentine 14 Februari 2023, Unik dan Lucu!

Setiap rakaatnya membaca Al-Fatihah dan surat pendek lainnya, kemudian dilanjutkan untuk membaca Tasbih, Tahmid, dan Tahlil sebanyak 100 kali.

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x