Sambut Tahun Baru 2023 yang Lebih Baik, Inilah Doa Awal Tahun untuk Anda!

- 31 Desember 2022, 05:54 WIB
Simaklah berikut ini informasi mengenai doa akhir dan awal tahun yang bisa Anda panjatkan dalam menyambut Tahun Baru 2023.
Simaklah berikut ini informasi mengenai doa akhir dan awal tahun yang bisa Anda panjatkan dalam menyambut Tahun Baru 2023. /Pixabay.com/mohamed_hassan

Baca Juga: Tips Dan Trik Perawatan Rambut Terbaik, Lakukan Dalam 3 Langkah Ini

Artinya:

"Tuhanku, aku meminta ampun atas perbuatanku di tahun ini yang termasuk Kau larang-sementara aku belum sempat bertobat, perbuatanku yang Kau maklumi karena kemurahan-Mu-sementara Kau mampu menyiksaku, dan perbuatan (dosa) yang Kau perintahkan untuk tobat-sementara aku menerjangnya yang berarti mendurhakai-Mu. Tuhanku, aku berharap Kau menerima perbuatanku yang Kau ridhai di tahun ini dan perbuatanku yang terjanjikan pahala-Mu. Janganlah kau membuatku putus asa. Wahai Tuhan Yang Maha Pemurah".

2. Doa awal tahun

Baca Juga: Tes IQ: Berapa Banyak Perbedaan di Antara 2 Gambar? Cari dalam 30 Detik Buktikan Anda Cerdas

Sementara, inilah doa awal tahun yang dianjurkan dibaca sebanyak 3 kali dalam rangka menyambut tahun baru. 

اَللّٰهُمَّ أَنْتَ الأَبَدِيُّ القَدِيمُ الأَوَّلُ وَعَلَى فَضْلِكَ العَظِيْمِ وَكَرِيْمِ جُوْدِكَ المُعَوَّلُ، وَهٰذَا عَامٌ جَدِيْدٌ قَدْ أَقْبَلَ، أَسْأَلُكَ العِصْمَةَ فِيْهِ مِنَ الشَّيْطَانِ وَأَوْلِيَائِهِ، وَالعَوْنَ عَلَى هٰذِهِ النَّفْسِ الأَمَّارَةِ بِالسُّوْءِ، وَالاِشْتِغَالَ بِمَا يُقَرِّبُنِيْ إِلَيْكَ زُلْفَى يَا ذَا الجَلَالِ وَالإِكْرَامِ

Allâhumma antal abadiyyul qadîmul awwal. Wa ‘alâ fadhlikal ‘azhîmi wa karîmi jûdikal mu‘awwal. Hâdzâ ‘âmun jadîdun qad aqbal. As’alukal ‘ishmata fîhi minas syaithâni wa auliyâ’ih, wal ‘auna ‘alâ hâdzihin nafsil ammârati bis sû’I, wal isytighâla bimâ yuqarribunî ilaika zulfâ, yâ dzal jalâli wal ikrâm

Artinya:

Baca Juga: Rewind Indonesia 2022 Tayang di Kanal Youtube Deddy Corbuzier 'Close The Door', Kenapa?

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah