3 Tips Berikan Dukungan Emosional, Salah Satunya jadi Pendengar yang Baik

- 26 Oktober 2022, 15:03 WIB
Berikut tiga tips memberikan dukungan emosional yang baik, salah satunya menjadi pendengar yang baik.*
Berikut tiga tips memberikan dukungan emosional yang baik, salah satunya menjadi pendengar yang baik.* /Pixabay.com/Dimhou/

Anda bisa bertanya tentang perasaan orang tersebut. Usahakan pula bahwa Anda memberikan pertanyaan terbuka.

Pertanyaan terbuka ini akan membantu Anda untuk mendapatkan penjelasan mengenai hal yang sedang terjadi pada orang tersebut.

Bukan hanya itu, Anda juga bisa membuat diskusi terus berlangsung.

2. Mendengarkan

Baca Juga: Resmi Ditahan, Nikita Mirzani: Kalian Nggak Punya Hati Nurani

Langkah selanjutnya yang bisa Anda lakukan adalah menjadi pendengar yang baik.

Mulailah menjadi pendengar yang baik dengan mendengarkan secara aktif dan penuh empati.

Ketika Anda mendengarkan seseorang, Anda akan memberikan mereka perhatian secara penuh. Tunjukkan ketertarikan Anda melalui kata-kata Anda.

Perlihatkan pula bahasa tubuh yang terbuka, seperti mengarahkan tubuh Anda ke arah mereka, serta memperlihatkan wajah yang rileks.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Cek Kecerdasan EQ dari Apa yang dilihat Pertama? Ungkap Juga Karakter Pemalas Anda

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Health Line


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah