Psikologi Bahasa Tubuh: 11 Tanda Seseorang sedang Berbohong pada Anda

- 5 Mei 2022, 15:25 WIB
Berikut 11 tanda seseorang sedang berbohong pada Anda berdasarkan psikologi bahasa tubuh, salah satunya nafas berat.*PEXELS/Christina Morillo
Berikut 11 tanda seseorang sedang berbohong pada Anda berdasarkan psikologi bahasa tubuh, salah satunya nafas berat.*PEXELS/Christina Morillo /PEXELS/Christina Morillo

PR TASIKMALAYA – Saat seseorang berbohong kepada kita, tentu saja hal itu menjadi sangat menyebalkan.

Ditambah lagi jika yang berbohong tersebut adalah orang terdekat kita.

Namun tenang saja, menurut psikologi bahasa tubuh ternyata kita bisa mendeteksi dengan mudah saat seseorang sedang berbohong.

Seperti yang dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Mambee, berikut 11 tanda saat seseorang sedang berbohong kepada kita.

Baca Juga: Jam Berapa Drakor The Sound of Magic Tayang di Netflix?

11 tanda seseorang sedang berbohong berdasarkan psikologi bahasa tubuh:

1. Perubahan posisi kepala yang cepat sebelum menjawab pertanyaan

2. Posisi tubuh yang sangat aku, bahkan hal itu terlihat dari gerakan tubuhnya yang buruk

3. Nafas berat

Baca Juga: Tes Psikologi: Wajah, Pasangan yang sedang Menari, atau Pohon? Jawabannya Ungkap Sikap Anda Soal Cinta

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Mambee


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah