7 Amalan Sunnah Sebelum Melaksanakan Salat Idul Fitri

- 2 Mei 2022, 03:00 WIB
Simaklah berikut ini bener amalan sunnah yang sebaiknya dilakukan sebelum melaksanakan salat Idul Fitri.
Simaklah berikut ini bener amalan sunnah yang sebaiknya dilakukan sebelum melaksanakan salat Idul Fitri. /Pixabay/GDJ

Baca Juga: Tes Fokus: Bisakah Anda Menemukan Perbedaan dari 2 Lukisan Mona Lisa ini? Anda Cerdas Jika Bisa Melihatnya

4. Berjalan kaki ke tempat salat Ied

Salah satu kebiasaan Nabi Muhammad sebelum salat Ied adalah berjalan kaki menuju tempat pelaksanaan salat ied.

Dalam sebuah hadis riwayat At tirmidzi disebutkan, " Dan dari Ali Abi Thalib Radhiyallahu Anhu, ia berkata, Termasuk dari sunnah adalah keluar pada hari raya dengan berjalan kaki."

5. Makan sebelum salat Idul Fitri

Baca Juga: Tes IQ: Buktikan Anda Cerdas dengan Menemukan Berapa Banyak Kotak yang Ada dalam Gambar ini? Otak Anda Diuji

Sebelum melaksanakan salat ied, Nabi Muhammad selalu menyempatkan makan terlebih dahulu walau hanya dengan porsi yang sedikit.

Sejumlah hadis menjadi dasar tuntunan ini.

Rasulullah Shallallahu Alaihi wa Sallam bersabda, "Janganlah keluar pada hari Idul Fitri sampai dia makan dulu, dan janganlah makan ketika hari Idul Adha sampai dia salat dulu." (Hr. At Tirmidzi No. 542, Ibnu Majah No. 1756, Ibnu Hibban No. 2812, Ahmad No. 22984)

6. Melaksanakan salat ied di lapangan

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah