Mengenal Anxiety Disorders, Pengertian hingga Jenis: Phobia Salah Satunya

- 21 Januari 2022, 21:34 WIB
ilustrasi - Berikut ini adalah oengertian dan jenis dari anxiety disorders, salah satunya phobia yang kerap dirasakan banyak orang. 
ilustrasi - Berikut ini adalah oengertian dan jenis dari anxiety disorders, salah satunya phobia yang kerap dirasakan banyak orang.  //pixabay

Bukan hanya phobia, panic disorder juga merupakan salah satu jenis anxiety disorders.

Hal ini menyebabkan serangan kecemasan, dimana ada perasaan penuh teror tanpa alasan yang jelas.

Baca Juga: Makanan ini Dapat Membantu Metabolisme Tubuh hingga Atasi Penyakit Berat Dampak dari Inflamasi

Beberapa gejala fisik yang akan Anda temukan meliputi detak jantung yang meningkat dengan cepat, sesak di bagian dada, kesulitan bernapas, serta pusing. 

Serangan kecemasan dapat terjadi kapan saja, dimana saja dan tanpa peringatan.

Bagi beberapa orang, ketakutan yang muncul bahkan membuat mereka tidak bisa meninggalkan rumah.

Baca Juga: Makanan ini Dapat Membantu Metabolisme Tubuh hingga Atasi Penyakit Berat Dampak dari Inflamasi

Bukan hanya itu, panic disorder juga lebih sering ditemukan pada wanita daripada pria.

Hal ini pun seringkali dimulai ketika mereka berusia dewasa awal.

Lebih lanjut, hal ini dikatakan bisa jadi bermula dari banyaknya tekanan yang disebabkan dari stres.

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: Mental Health


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x