10 Penyebab Kelelahan Setelah Bangun Tidur, Diabetes Salah Satunya

- 11 November 2021, 11:05 WIB
Ilustrasi, Berikut ini merupakan 10 penyebab masih kelelahan meskipun baru bangun tidur, diabetes salah satunya.
Ilustrasi, Berikut ini merupakan 10 penyebab masih kelelahan meskipun baru bangun tidur, diabetes salah satunya. /Pixabay/ddmitrova

Baca Juga: Tak Bisa Terwujud, Adik Vanessa Angel Ungkap Keinginan Terakhir Sang Kakak

8. Anemia

Anemia merupakan penyakit yang disebabkan oleh kekurangan zat besi yang ditandai dengan otot terasa kaku dan mudah lelah.

Anemia biasanya menyerang pada kaum perempuan, terutama ibu hamil dan ketika sedang menstruasi.

9. Demam kelenjar

Demam kelenjar merupakan penyakit yang disebabkan oleh infeksi virus sehingga dapat menyebabkan kelelahan, sakit tenggorokan, dan pembengkakan kelenjar.

Baca Juga: Tanggapi Kunjungan Delegasi Parlemen AS ke Taiwan, Tiongkok: Permainan yang Berbahaya

Demam kelenjar lebih sering menyerang pada anak remaja dan orang dewasa di usia muda.

10. Gangguan kelenjar tiroid

Gangguan kelenjar tiroid terjadi karena kadar hormon tiroid yang rendah sehingga dapat menyebabkan tubuh terasa lelah.

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: Express


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah