BTS Sampaikan Pidato di Sidang Umum PBB, Ajak Anak Muda Kuat di Masa Pandemi Covid-19

- 24 September 2020, 08:00 WIB
BTS di acara Sidang Umum PBB ke-75.
BTS di acara Sidang Umum PBB ke-75. /Youtube/BANGTANTV

"Aku tidak tahu siapa yang pertama. Kami merangkul semua emosi itu dan kami bertujuh mulai membuat musik bersama. Dari sinilah musik itu berasal, dan ini membuat kami jujur," ungkap J-Hope.

Baca Juga: Fasilitas Kesehatan Penanganan Covid-19 di Jakarta Sudah Terisi 83 Persen

Jungkook pun mencoba memberika kekuatan kepada semua orang lewat lagu di single terbaru mereka 'Dynamite'.

"Jika ada sesuatu yang dapat akan lakukan, jika suara kami dapat memberikan kekuatan kepada orang-orang, maka itulah yang kami inginkan dan itulah yang akan terus kami lakukan," ujar member termuda itu.

Di akhir kesempatan, RM sebagai pemimpin BTS meminta agar seluruh anak muda bisa tegar dan kuat selama menghadapi pandemi Covid-19 ini.

Baca Juga: Gibran Rakabuming, Putra Sulung Jokowi Hari Ini Resmi Ditetapkan sebagai Calon Kepala Daerah Solo

Diketahui, ini menjadi kali kedua BTS diundang untuk berbicara di Sidang Majelis Umum PBB. Sebelumnya mereka hadir di Generation Unlimited UNICEF pada SMU ke-73 PBB tahun 2018.

BTS juga sempat berkeja sama dengan UNICEF dalam kampanye 'Love Self' pada 2017 lalu tentang cara mencintai diri sendiri dan mengakhiri kekerasan pada kaum muda.***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina

Sumber: Permenpan RB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x