One Piece Chapter 1037: Pemerintah ungkap Fakta Menarik Mengenai Buah Iblis Luffy Si Topi Jerami

- 23 Januari 2022, 16:04 WIB
Pada One Piece chapter 1037, terdapat fakta menarik terkait buah iblis yang kerap dimakan Luffy si Topi Jerami.
Pada One Piece chapter 1037, terdapat fakta menarik terkait buah iblis yang kerap dimakan Luffy si Topi Jerami. /Youtube Anime no Mi/

Apabila benar hal itu merujuk kepada buah iblis Mythical Zoan Hito-Hito tipe Wisdom King yang merupakan salah satu dari ajaran Budha, maka ada sedikit penjelasan tambahan.

Baca Juga: One Piece: Kaido Mulai Menggunakan Haoshoku Haki untuk Menghadapi Luffy? Berikut Ulasannya

Raja Kebijaksanaan sepertinya tidak bisa menjelaskan sifat karet Luffy, tetapi dalam mitologi Raja Kebijaksanaan tersebut memiliki berbagai kemampuan.

Diantaranya adalah kemampuan seperti karet dan penggunaan api, hal ini mulai menggambarkan bagaimana teknik bertarung yang dimiliki Luffy.

Perlu juga dicatat bahwa tema utama di seluruh Wano adalah berkaitan dengan supernatural.

Baca Juga: Resep Mudah Membuat Yu Sang Hidangan Salad Lezat dan Sehat Khas Imlek 2022

Mulai dari bentuk naga Kaido yang dijelaskan melalui buah iblisnya, kemudian Rubah Gyukimaru dan teknik ninjutsu.

Tidak ada alasan mengapa Raja Kebijaksanaan juga tidak dapat dijelaskan sebagai buah iblis Mythical Zoan.

Perlu juga dicatat lagi bahwa, di akhir One Piece Chapter 1037, Gorosei membahas bagaimana Buah Iblis yang mereka rujuk belum terbangun selama berabad-abad.

Secara kebetulan, sudah berabad-abad sejak Joy Boy masih hidup dimana sekarang Luffy terus disamakan dengan sosok legenda tersebut.***

Halaman:

Editor: Ghassan Faikar Dedi

Sumber: Sportskeeda


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah