Simak! Berikut Mekanisme Lomba KAMU AKU Kemenparekfraf dan Raih Hadiah Ratusan Juta Rupiah

- 13 Maret 2021, 16:00 WIB
Ilustrasi Musik
Ilustrasi Musik /Freepik.com/

PR TASIKMALAYA – Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) menyelenggarakan lomba membuat musik.

Lomba ini dalam rangka memperingati hari musik nasional dengan tajuk Karya Musik Anak Komunitas (KAMU AKU).

Lomba ini ditujukan untuk sanggar atau  komunitas seni musik dan sejenisnya.

Baca Juga: Sudah Masuk Indonesia! Zubairi Djoerban Ungkap Fakta Varian Virus Covid-19 N439K yang Tak Mempan Antibodi

Terdapat syarat, serta mekanisme bagi Anda yang berminat mengikuti lomba KAMU AKU.

Pengumuman ini disampaikan Kemenparekraf dalam unggahan instagram @kemenparekraf.ri pada Rabu, 10 Maret 2021.

Berikut mekanisme mengikuti lomba KAMU AKU seperti dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari akun Instagram @kemenparekraf.ri

Baca Juga: Soal Rumah DP 0 Persen, Guntur Romli: Target 0 Persen Korupsi 100 Persen

Perserta wajib mengunggah karya ke website kamuaku.kemenparekraf.go.id berjumlah dua file.

Halaman:

Editor: Tita Salsabila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x