22 Judul Anime yang Wajib Ditonton Selain ‘Samurai Champloo’

17 Oktober 2022, 14:36 WIB
Simaklah berikut ini informasi mengenai 22 judul anime yang sangat wajib untuk ditonton selain ‘Samurai Champloo’. /CBR

 

PR TASIKMALAYA - Anime ‘Samurai Champloo’ merupakan salah satu tayangan anime favorit sepanjang masa.

Samurai Champloo mengisahkan petualangan Mugen, Jin, dan Fuu dalam menemukan samurai yang mencium bau bunga matahari.

Alur anime ‘Samurai Champloo’ berupa rangkaian peristiwa yang berbeda dan terjadi di wilayah Edo, Jepang.

Hingga kini, banyak penonton yang telah mengenang kembali dengan kisah ‘Samurai Champloo’ untuk disaksikan kembali.

Baca Juga: Tes IQ: Susah dan Bikin Puyeng! Cuma si Jeli yang Bisa Temukan 3 Perbedaan pada Gambar Anak-anak Ini

Kali ini, terdapat sejumlah anime yang hampir mirip dengan serial ‘Samurai Champloo’ dan wajib untuk ditonton.

Dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari laman Otakukart, berikut 22 judul anime yang wajib ditonton selain ‘Samurai Champloo’.

1. Afro Samurai

Anime ‘Afro Samurai’ bersumber dari manga yang berjudul sama karya Takashi Okazaki.

Baca Juga: 5 Tips Membuat Kencan Introvert dan Ekstrovert Berjalan Lancar, Salah Satunya Berkompromi

Anime ini mengisahkan petualangan Afro Samurai di masa feodal Jepang yang anarkis.

2. Black Lagoon

Black Lagoon menceritakan Rokuro Okajima, pengusaha Jepang yang menjalani kehidupan seperti biasa.

Nahas, Rokuro diculik oleh kru Black Lagoon yang telah disewa untuk mencuri disknya, lalu meninggalkannya hingga terpaksa tingga bersama Lagoon.

Baca Juga: Tes Psikologi: Pilih Gembok yang Diinginkan Lalu Ungkap Indentitas Kepribadian Anda Sebenarnya

3. Blade of The Immortal

Anime ‘Blade of The Immortal’ mengisahkan Manji yang tidak sengaja membunuh orang yang tidak berdosa sehingga ia harus membunuh seratus orang jahat.

Namun, Manji hanya dapat dibunuh dengan menggunakan racun khusus yang paling mematikan.

4. Bleach

Anime ‘Bleach’ mengisahkan Ichigo Kurasaki, siswa SMA yang berkekuatan Shinigami atau lebih dikenal dengan Sound Reaper.

Baca Juga: Hoaks atau Fakta: Benarkah Anies Membuktikan Jika Ijazah Jokowi Palsu?

Ketika melanjutkan petualangannya, Ichigo bertemu dengan Rukia Kuchiki, Shinigami dari Soul Society.

5. Carried By The Wind: Tsukikage Ran

Anime ‘Carried By The Wind : Tsukikage Ran’ mengisahkan petualangan Ran dan Meow dalam format Episodik.

6. Claymore

Baca Juga: Jangan Anggap Enteng! Bau Keringat Tak Sedap Mungkin Tanda Penyakit

Anime ‘Claymore’ berlatar tempat di salah satu kota di Eropa pada abad pertengahan di kala masyarakat sangat ketakutan akan kehadiran Yoma.

Mereka hampir tidak bisa berbuat apa-apa ketika Yoma menyamar sebagai salah satu penduduk desa setempat yang telah dimangsanya.

7. Cowboy Bebop

Anime 'Cowboy Bebop' mengisahkan perjuangan sekelompok pemburu dalam mempertahankan hidup.

Baca Juga: Tes Psikologi: Mengejutkan! Satu Simbol Dipilih Ternyata Bisa Mengungkap Kelemahan Terbesar Anda

Namun, mereka tidak selalu hidup rukun dan masing-masing memiliki kisah masa lalu yang rumit.

8. Fullmetal Alchemist

Anime 'Fullmetal Alchemist' bersumber dari manga yang berjudul sama karya Hiromu Arakawa.

Anime ini menceritakan dua bersaudara, Edward dan Alphonse Elric dalam menjalani ritual dengan bantuan Alkimia untuk mengembalikan ibunya, Trisha yang telah meninggal dunia.

Baca Juga: Sidang Terdakwa Kasus Pembunuhan Brigadir J Berlangsung, KY Pantau Persidangan

9. Golden Kamuy

Anime 'Golden Kamuy' berlatar waktu pasca perang Rusia-Jepang pada tahun 1905 silam.

Anime ini mengisahkan Saichi Sugimoto, veteran perang yang menjadi salah satu baddas ketika berada dalam situasi yang tidak memungkinkan.

10. Katanagatari

Baca Juga: Tes Kepribadian: Ternyata Bentuk Tubuh Anda Punya Makna Tersendiri! Berkaitan dengan Karakter Sejati Anda! 

Anime 'Katanagatari' bersumber dari novel Jepang karya Nisio Isin yang berfokus pada dialog.

Kasus Katanagatari sangat menarik karena sebagian besar waktu dan karakter menampilkan kebohongan maupun opini yang dinilai tidak masuk akal.

11. Megalo Box

Anime 'Megalo Box' membahas kehidupan para petinju di dunia futuristik yang berkekuatan supernatural.

Baca Juga: Tes IQ: 90 Persen Orang Tidak Menyadari 3 Perbedaan pada Gambar Kimono ini, Coba Temukan dalam 20 Detik!

Anime ini mengisahkan seroang remaja yang berkekuatan khusus sebagai petinju yang handal.

12. Michiko & Hatchin

Anime 'Michiko and Hatchin' merupakan salah satu mahakarya dari tangan Shinichiro Watanabe yang pernah menyutradarai anime 'Cowboy Bebop'.

Anime ini terdapat lagu tema pembuka yang luar biasa dengan jalan cerita yang menyentuh.

Baca Juga: Dua Cara Melindungi Diri dari Resesi, Perhatikan Investasi!

13. Moribito: Guardian of The Spirit

Anime 'Moribito : Guardian of The Spirit' menampilkan keunggulan fisik dan wanita protagonis yang cerdas secara taktis.

Anime ini merupakan salah satu mahakarya yang luar biasa secara emosional dan bergema secara tematis.

14. Ninja Scroll: The Series

Anime 'Ninja Scroll : The Series' bersumber dari manga yang berjudul sama karya Yoshiaki Kawajiri.

Baca Juga: Lowongan Kerja Penerbit Erlangga Posisi Sekretaris, Penempatan Jakarta

Anime ini mengisahkan Jubei Kibagami, ninja tentara bayaran yang bertugas untuk menjaga Batu Naga.

15. Rurouni Kenshin

Anime ‘Rurouni Kenshin’ mengisahkan perjuangan Himura Kenshin dalam menebus dosanya di masa lalu selama perang mesin di Jepang.

Anime ini berlatar waktu sebelas tahun kemudian pasca Restorasi Meiji dan membahas perang sengit antara Shogun dan Kekaisaran.

Baca Juga: 6 Khasiat Bawang Putih untuk Kesehatan, Termasuk Bantu Kekebalan Tubuh

16. Saiyuki

Anime ‘Saiyuki’ bersumber dari manga yang berjudul sama karya seniman ternama, Kazuya Minekura.

Anime ini mengisahkan Genjo Sanzo, biksu perokok berat yang diutus oleh Kanzeon Bosatsu untuk mencari tahu alasan di balik pembantaian manusia oleh Youkai.

17. Samurai 7 

Baca Juga: Cara Meredakan Nyeri Radang Sendi atau Osteoarthritis, Salah Satunya Bisa dengan Olahraga

Anime ‘Samurai 7’ mengisahkan tujuh orang samurai yang bekerjasama untuk mempertahankan desa dari bandit.

Hal itu lantaran banyak penduduk yang diculik oleh Ukyo, pemimpin politik yang korup.

18. Samurai Deeper Kyo

Anime ‘Samurai Deeper Kyo’ bersumber dari manga retro yang berjudul sama karya Akimine Kamijyo.

Baca Juga: Tes IQ: Si Jenius yang Teliti Pasti Bisa Temukan Semua Perbedaan Gambar Kakek Nenek ini Dalam Waktu 20 Detik! 

Anime ini mengisahkan Demon Eyes Kyo yang tubuh disegel di tubuh saingannya, Mibu Kyoshiro.

Kyo berjuang untuk mendapatkan tubuhnya kembali melalui kerjasama dengan Shiina Yuya untuk balas dendam.

19. Shura No Toki: Age of Chaos

Anime ‘Shura No Toki : Age of Chaos’ mengisahkan tiga orang pahlawan yang berasal dari keluarga Mutsu.

Baca Juga: Sidang Terdakwa Kasus Pembunuhan Brigadir J Berlangsung, KY Pantau Persidangan

Ketiga pahlawan tersebut terdiri dari Musu Yakmu, Takto Izumi, serta Mutsu Izumi.

20. Sword of The Stranger

Anime ‘Sword of The Stranger’ mengisahkan Kotaro bersama anjing kesayangannya yang lolos dari cengkeraman Kekaisaran Cina yang kejam.

Sepanjang jalan, Kotaro bertemu dengan Nanashi yang bersumpah untuk tidak menghunus pedangnya lantaran dirinya dianggap mematikan.

Baca Juga: Ada Kim Go Eun, Inilah 4 Aktris Drama Korea yang Sukses Namun Mendobrak Standar Kecantikan Korea Selatan

21. Trigun

Anime ‘Trigun’ bersumber dari manga yang berjudul sama karya Yasuhiro Nightow dan berlandaskan Western Space.

Lantaran adanya hiatus dari seri manga, maka jalan cerita anime ini tidak sepenuhnya berasal dari manga tersebut dan akan hadir kembali pada 2023 mendatang.

22. Tokyo Godfathers

Baca Juga: Denny Darko Terawang Lesti Kejora dan Rizky Billar: Kepercayaan Hilang

Anime ‘Tokyo Godfathers’ mengisahkan nasib tiga orang tunawisma yang menemukan bayi dari tempat sampah.

Pembuangan bayi itu dianggap sebagai petunjuk untuk mengarahkan mereka ke orangtua bayi itu.***

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: Otakukart

Tags

Terkini

Terpopuler