Cek Fakta: Viral Foto Kisah Sedih Suami yang Istrinya Hamil dengan Covid-19, Ini Faktanya

- 1 Mei 2020, 14:45 WIB
Ilustrasi Hoaks.*PRFM
Ilustrasi Hoaks.*PRFM /PRFM/

Baca Juga: WHO Ternyata Tak 'Diundang' Ambil Bagian dalam Penelitian Tiongkok Soal Asal Virus Corona

Sehingga, Baca menegaskan takkan memberi izin pada siapapun yang menyalahgunakan fotonya untuk informasi palsu.

"Kami tidak memberikan izin kepada siapa pun untuk menggunakan foto ini untuk menyebarkan informasi palsu ini," tambah Baca.

Selain itu, Loriell Forté yang tak lain adalah ibu yang digambarkan dalam gambar, juga menyampaikan konfirmasi atas klaim palsu di Facebook pada 20 April. Ia membenarkan bahwa dia tidak memiliki Covid-19.

Baca Juga: Redam Covid-19, PSBB di Kota Tasikmalaya Tinggal Tunggu Instruksi Gubernur dan Izin Menkes

"Ya, saya telah melihat meme dan unggahan tentang saya memiliki Covid-19 (yang saya tidak pernah) beredar selama ini.

"Tidak ada yang bisa dilakukan tentang mereka. Aku hanya dapat tertawa," tulis Forte dalam unggahan Facebooknya.

Dengan demikian, foto yang beredar dengan unggahan penuh kesedihan itu adalah salah dan dapat dikategorikan sebagai disinformasi.***

Halaman:

Editor: Suci Nurzannah Efendi

Sumber: Politifact


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x