Selalu Tidur dengan Perasaan Gelisah? Berikut ini Tips untuk Anda Menanganinya

- 25 September 2022, 08:17 WIB
Simak tips untuk mengatasi perasaan gelisah saat tidur.
Simak tips untuk mengatasi perasaan gelisah saat tidur. /Pexels/cottonbro

PR TASIKMALAYA - Cara memperdulikan kesehatan Anda bisa dengan memperhatikan bagaimana Anda tidur.

Karena terkadang tidur dengan perasaan gelisah membuat Anda tidak nyenyak hingga pada akhirnya berpengaruh pada kesehatan.

Masalah ketidaknyamanan fisik, stres, kecemasan, cahaya, dan semuanya dapat berkontribusi pada kualitas tidur yang buruk dan membuah perasaan Anda menjadi gelisah.

Adapaun beberapa tips bagi Anda untuk bisa mengatur tidur dan akhirnya menghempaskan perasaan gelisah hingga bermimpi indah.

Baca Juga: Prediksi One Piece 1061: Popularitas Luffy akan Dikalahkan oleh Jewerly Bonney?

Dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Bustle, berikut ini adalah tips yang akan kami berikan mengenai cara Anda menangani tidur dengan eprasaan gelisah.

1. Anda bisa mendapatkan cahaya terang segera setelah bangun tidur

Meningkatkan kualitas tidur Anda tidak hanya dimulai pada malam hari, tetapi juga dapat dimulai ketika Anda bangun tidur.

Pergi ke luar, duduk di dekat jendela, atau bahkan menggunakan kotak cahaya buatan dapat membantu Anda untuk memulai hari.

Halaman:

Editor: Yuliyanti Anggraeni

Sumber: Bustle


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x