Kena Carding Bikin Kepala Pusing, Simak Tips Mencegahnya!

- 20 Juni 2022, 20:04 WIB
Ilustrasi - Simak beberapa tips untuk mencegah carding yang kerap dilakukan oleh okn um-oknum yang tidak bertanggung jawab.
Ilustrasi - Simak beberapa tips untuk mencegah carding yang kerap dilakukan oleh okn um-oknum yang tidak bertanggung jawab. //Pexels/Ravi Roshan

PR TASIKMALAYA – Diketahui, carding merupakan suatu perbuatan kejahatan yang dapat merugikan orang lain.

Dalam hal ini, carding merupakan suatu istilah yang merujuk pada tindakan kejahatan dengan melakukan transaksi atau belanja menggunakan nomor dan kartu orang lain.

Pelaku kejahatan carding ini biasanya melakukan aksi jahatnya, dengan cara mendapatkan data pribadi korban secara ilegal.

Tentu saja, bagi korban yang kena carding bikin kepala pusing.

Baca Juga: Tes Fokus: Apa Kesalahan yang Terdapat pada Gambar? Anda Jeli dan Teliti Jika Menemukannya

Karena korban yang tidak melakukan transaksi atau belanja, tiba-tiba ditagih sejumlah pembayaran oleh seorang penjual atau pemilik toko online.

Dilansir PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Instagram @kemenkominfo, berikut jenis carding dan tips mencegahnya.

Ada beberapa jenis carding yang perlu kamu tahu.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Pilih Matahari Terbenam yang Menurutmu Paling Sempurna, Ungkap Kepribadiamu!

Halaman:

Editor: Rahmi Nurlatifah

Sumber: Instagram @kemenkominfo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x