Tiga Emoji Baru yang Akan Dirilis Apple Tuai Kritikan, Salah Satunya Emoji Pria Hamil

- 29 Januari 2022, 20:24 WIB
Tiga emoji atau emoticon baru yang diluncurkan Apple mendapat banyak kritikan.
Tiga emoji atau emoticon baru yang diluncurkan Apple mendapat banyak kritikan. /New York Post

Baca Juga: Studi Stanford University Ungkap Dampak Kompor Gas Pemicu Penyakit Asma, Begini Penjelasannya

Ada pula emoji wajah dengan mulut diagonal, wajah dengan garis putus-putus, dan penggambaran menggigit bibir yang nakal.

Menurut para pembuat emoji tersebut ideal untuk mengekspresikan "rayuan" atau "gairah.”

Emoji baru juga tersedia tujuh gerakan tangan baru dan 25 simbol jabat tangan multiras

Emoji tangan tersebut mencakup spektrum warna dari putih hingga hitam dan banyak pigmen di antaranya.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Gambar Favorit Mengungkapkan Apa yang Menanti Anda di Bulan Februari

Sistem operasi iOS 15.4 untuk Apple tersebut masih tahap beta namun 37 emoji akan ditampilkan.

Kontroversi perilisan emoji oleh Apple sendiri bukan jadi kali pertama.

Pada tahun 2020, Apple merilis emoji Santa Claus yang ambigu secara seksual

Emoji tersebut dirilis beriringan dengan sistem operasi baru Apple, iOS 14.2.

Halaman:

Editor: Aghnia Nurfitriani

Sumber: New York Post


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah