Hidung Elektronik di Masa Depan, Salah Satunya untuk Pencegahan Pemalsuan Teh!

- 15 Januari 2022, 21:06 WIB
Penjelasan mengenai hidung elektronik.
Penjelasan mengenai hidung elektronik. /Pixabay/PublicDomainPictures

PR TASIKMALAYA - Perkembangan di masa depan memang tak pernah menyentuh titik akhir.

Bahkan di masa depan, kemungkinan besar akan dibuatnya sebuah hidung elektronik.

Menjadi menarik lantaran hidung elektronik dianggap mampu membedakan sejumlah aroma, diantaranya dari tanaman tertentu.

Hidung elektronik tersebut dijelaskan oleh Christof Woll dari Institute for Functional Interfaces di Karlsruhe Institute of Technology (KIT) bahwa dapat mencegah pemalsuan jenis teh yang mahal.

Baca Juga: Jawab Laporan Doddy Sudrajat Ke Polisi, Selebgram Ayuwisya: Panas Ya Pak, Kipas Pak!

Dikutip PikiranRakyat-Tasikmalaya.com dari Newswep, hidung elektronik bisa membuka kedok pemalsuan jenis teh yang sangat mahal.

Bahkan hidung elektronik tersebut bisa diterapkan di smartphone hingga dapat mendeteksi tanaman di alam bebas.

Para peneliti mengutip diagnostik medis dan kontrol kualitas di apotek hanya lewat sebuah aplikasi.

Wewangian pun harus disimpan di permukaan 12 sensor khusus, masing-masing terdiri dari dua elektroda dengan kristal kuarsa.

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama

Sumber: Newswep


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah