Error Saat Hendak Scan Barcode di Aplikasi PeduliLindungi? Begini Cara Mengatasinya

- 14 Oktober 2021, 07:23 WIB
Berikut ini dipaparkan beberapa tips dan cara mengatasi error pada aplikasi PeduliLindungi saat hendak scan barcode.
Berikut ini dipaparkan beberapa tips dan cara mengatasi error pada aplikasi PeduliLindungi saat hendak scan barcode. /Tangkap layar diskominfo.klatenkab.go.id

PR TASIKMALAYA - Saat ini, aplikasi PeduliLindungi menjadi berbagai syarat untuk melakukan aktivitas di luar ruangan.

Kendati demikian, aplikasi PeduliLindungi terkadang masih mengalami error.

Error pada aplikasi PeduliLindungi ini tentu membuat masyarakat menjadi resah.

Baca Juga: Ramalan Horoskop 14 Oktober 2021: Aries, Taurus dan Gemini, Ada Hambatan di Depan

Salah satunya apabila terjadi error saat hendak melakukan scan barcode di aplikasi PeduliLindungi.

Oleh karena itu, penting bagi kita untuk mengetahui cara-cara mengatasi error pada aplikasi PeduliLindungi ini.

Apabila kamu pernah atau sedang mengalami kendala tidak bisa melakukan scan barcode pada aplikasi Peduli Lindungi, berikut Pikiranrakyat-Tasikmalaya.com rangkum, beberapa cara mengatasinya, sebagaimana dilansir dari Instagram @satgasperubahanperilaku.

Baca Juga: Ramalan Horoskop Cinta Besok 14 Oktober 2021: Libra Dimanfaatkan dan Scorpio Berilah Perhatian!

1. Login secara berulang

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: instagram @satgasperubahanperilaku


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah