FULL BEASISWA! Polteknaker Buka Penerimaan Mahasiswa Baru 2023, Simak Jadwalnya

- 29 April 2023, 11:51 WIB
Polteknaker membuka penerimaan mahasiswa baru dengan beasiswa penuh dari Kemnaker.
Polteknaker membuka penerimaan mahasiswa baru dengan beasiswa penuh dari Kemnaker. /Dok. Polteknaker/

Pelaksanaan LGD: 17-18 Juli 2023

Pengumpulan Esai: 17-20 Juli 2023

Wawancara Peserta dan Orang Tua/Wali: 21-28 Juli 2023

Pengumuman Hasil PMB Jalur SBT: 7 Agustus 2023

Tes Kesehatan: 8 Agustus 2023

Registrasi Mahasiswa Baru: 9-11 Agustus 2023

Baca Juga: Rahasia Kekebalan Hantengu, Jadi Ancaman Baru bagi Demon Slayer untuk Melanggar Aturan Besar?

Kuota penerimaan SBP yaitu 30% dari total daya tampung untuk masing-masing program studi dan diperuntukkan bagi putra/putri berprestasi dalam bidang akademik dan non-akademik.

Sementara SBT merupakan seleksi yang dibuka untuk masyarakat umum yang memenuhi persyaratan administrasi dan kualifikasi akademik. Kuota penerimaan SBT mencapai 70%.

Peserta dapat melakukan pendaftaran melaui website https://pmb.polteknaker.ac.id***

Halaman:

Editor: Al Makruf Yoga Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x