Beasiswa Riset BAZNAS 2021 untuk Pejuang Tugas Akhir Skripsi, Tesis, dan Disertasi

- 19 Oktober 2021, 07:21 WIB
Simak syarat dan ketentuan beasiswa riset dari BAZNAS 2021 untuk pejuang akhir skripsi, tesis, dan disertasi.*
Simak syarat dan ketentuan beasiswa riset dari BAZNAS 2021 untuk pejuang akhir skripsi, tesis, dan disertasi.* /Pexels-Pixabay

Baca Juga: Diduga 'Cemburu' pada Bayi dalam Kandungan, Beruang Sirkus Ini Serang Pelatihnya yang Tengah Hamil

- Program jenjang S2 – sebesar Rp 7.000.000,-

- Program jenjang S3 – sebesar Rp 10.000.000,-

Beasiswa Riset BAZNAS 2021 diberikan kepada mahasiswa aktif di perguruan tinggi yang sedang menyusun tugas akhir untuk menyelesaikan masa studinya.

Baca Juga: Nagita Slavina Bongkar Tabiat Asli Raffi Ahmad Saat Aniversary: Kamu mah kan Emang...

Adapun persyaratan kategori Beasiswa Riset BAZNAS 2021 ini antara lain:

- Riset Umum

Kesempatan diberikan bagi mahasiswa dari berbagai kampus di Indonesia dan terbuka bagi semua program studi yang telah terakreditasi oleh BAN-PT minimal B.

Baca Juga: Rachel Vennya Lolos dari Prosedur Karantina, Kapolda Metro Jaya Sebut Akan Mengusut Tanpa Pandang Bulu

Merupakan Warga Negara Indonesia dan mahasiswa yang sedang menempuh diploma, S1, S2, atau S3 yang sedang atau akan mengerjakan tugas akhir untuk persyaratan lulus dan mendapatkankan gelar studinya.

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah